Diplomasi dalam Politik Global

Rp80,000.00

20 in stock

Description

Spesifikasi Buku

Editor              : Dr. Sukawarsini Djelantik

Tahun Terbit  : 2016

ISBN                : 978-602-69017-5

Halaman         : xiv+336, bookpaper

Dimensi          : 15,5 cm x 23 cm, 450gr

 

Diplomasi dalam hubungan internasional berfungsi sebagai pencegah konflik yang mengarah pada peperangan, memelihara perdamaian, dan membangun kerjasama. Diplomasi juga menuntaskan agenda dan kesepakatan. Diplomasi dikatakan efektif manakala mampu menegosiasikan masalah-masalah keamanan global, selain mewujudkan eksistensi organisasi-organisasi internasional. Buku ini membahas berbagai kasus diplomasi yang efektif, sehingga berhasil mewujudkan perdamaian dunia, seperti kepentingan Indonesia mereformasi peran dan posisi Dewan Keamanan PBB. Pembahasan juga mencakup diplomasi publik, yang memungkinkan negara-negara dapat bekerjasama dan hidup berdampingan dalam harmoni. Selain itu, buku ini juga membahas tentang diplomasi dalam politik global kontemporer, yakni perihal fungsi diplomat, praktik diplomasi di era modern (fungsi perwakilan dan negosiasi), serta diplomasi multijalur.

Additional information

Weight 0.45 kg